INFO PENERIMAAN SISWA BARU


Home » , » Kegiatan Menanam di Shafiyyatul Garden

Kegiatan Menanam di Shafiyyatul Garden

Written By YF on Senin, 26 Februari 2018 | 15.12.00

Sejumlah siswa/i SD YPSA melakukan praktik penanaman obat keluarga atau yang sering disebut (TOGA="Tanaman Obat Keluarga") di Shafiyyatul Garden yang merupakan kebun sekolah dan salah satu sarana pembelajaran siswa/i. (Sabtu, 24 Februari 2018)

Adapun kegiatan siswa/i yaitu; 
- bagi siswa kelas 1 - 4 menanam tanaman serei.
- bagi siswa kelas 5 - 6 memaman kencur. 

Sebelum kegiatan ini dimulai siswa/i diharuskan berdoa terlebih dahulu dengan harapan semoga tanamam tumbuh subur dan nantinya bisa bermanfaat.

Dalam kegiatan ini, siswa/i dibimbing oleh guru IPA dan guru Kelas masing-masing serta kepala sekolah dan wakil kepala sekolah. 






Share this article :
 
Support : Creating Website | YF | Template
Copyright © 2011. SD Shafiyyatul Amaliyyah - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger